Selain Lapangan Futsal, PT CLM Juga Bangun Tempat Joging Track RTH

Daerah4 views

Penalutim.com, Luwu Timur – Selain itu lapangan Futsal, PT Citra Lampia Mandiri (PT CLM) juga membangun tempat Joging. Hal ini adalah bentuk komitmen PT CLM yang selalu eksis berkontribusi membangun Kabupaten Luwu Timur, khususnya di wilayah pemberdayaan PT CLM.